Hujan Deras Guyur Jatimakmur, Sungai Meluap: Warga Griya Asri Taman Mini Bekasi Siaga Banjir

Bekasi, Bidik-kasusnews.com — Hujan deras yang mengguyur wilayah Jatimakmur, Kecamatan Pondok Gede, Kota Bekasi sejak siang hari mengakibatkan meluapnya Sungai Griya Asri Taman Mini. Akibatnya, sebagian pemukiman warga di Perumahan Griya Asri Taman Mini terendam banjir.(7/7/2025)

Tingginya debit air sungai menjadi penyebab utama air masuk ke rumah-rumah warga. Meski tidak separah banjir besar yang sempat terjadi pada tahun 2020, warga tetap meningkatkan kewaspadaan.

“Kami semua sudah siaga sejak siang, mengantisipasi kalau-kalau banjir besar seperti tahun 2020 terulang lagi,” ujar salah satu warga, Andi (38), saat ditemui di pos siaga lingkungan.

Banjir mulai merendam sebagian area perumahan pada sore hingga malam hari. Namun sekitar pukul 22.30 WIB, debit air berangsur-angsur mulai surut. Kendati demikian, warga tetap berjaga di beberapa titik rawan banjir hingga dini hari.

Masyarakat berharap Pemerintah Kota Bekasi segera melakukan langkah antisipasi permanen agar banjir tidak terus berulang. Mereka juga menginginkan perbaikan sistem drainase dan pengerukan sungai untuk meminimalisir potensi banjir.

“Kami berharap pemerintah tidak menunggu banjir besar dulu baru turun tangan. Ini harus segera diantisipasi, apalagi musim hujan masih berlangsung,” tambah warga lainnya.

Situasi di perumahan Griya Asri Taman Mini saat ini sudah berangsur normal, namun warga tetap siaga penuh di pos keamanan sekitar komplek sebagai langkah antisipasi.(Agus)

Follow Us On

Trending Now​

Hujan Deras Guyur Jatimakmur, Sungai Meluap: Warga Griya Asri Taman Mini Bekasi Siaga Banjir

Bekasi, Bidik-kasusnews.com — Hujan deras yang mengguyur wilayah Jatimakmur, Kecamatan Pondok Gede...

Polresta Cirebon Amankan Pengedar OKT di Bengkel Motor

Cirebon Bidik-kasusnews.com,.Jajaran Polresta Cirebon mengamankan pengedar obat keras terbatas (OKT)...

‎Gebyar 10 Muharram, Warga Parungkuda Kencang Suarakan Aksi Bela Pelestina ‎

SUKABUMI- BIDIK-KASUSNEWS.COM– Suasana penuh semangat dan kebersamaan terasa kental dalam...

Tim Bola Voli Jatema Anakasuhan SQUAD NUSANTARA DPC Jepara Raih Juara 1 di Kapolres Cup 2025

JATENG:Bidik-kasusnews.com Jepara, 6 Juli 2025 – Prestasi membanggakan kembali ditorehkan oleh Tim...

Polda Jateng Gelar Street Boxing Event 2025, Angkat Sportivitas Pemuda dan Redam Kekerasan Jalanan

JATENG – Bidik-Kasusnews.com Kab. Semarang | Dalam semangat memeriahkan Hari Bhayangkara...

Kapolsek Cikijing Pimpin Apel dan Pelaksanaan KRYD Gabungan Zona 5 Di Wilayah Hukum Polsek Cikijing

Majalengka Bidik-kasusnews.com,. Gabungan Polsek Zona 5 terdiri dari Polsek Cikijing, Polsek...

Recent Post​

Hujan Deras Guyur Jatimakmur, Sungai Meluap: Warga Griya Asri Taman Mini Bekasi Siaga Banjir

Bekasi, Bidik-kasusnews.com — Hujan deras yang mengguyur wilayah Jatimakmur, Kecamatan Pondok Gede, Kota Bekasi sejak siang hari mengakibatkan...

Polresta Cirebon Amankan Pengedar OKT di Bengkel Motor

Cirebon Bidik-kasusnews.com,.Jajaran Polresta Cirebon mengamankan pengedar obat keras terbatas (OKT) tanpa izin resmi berinisial MS (24) di sebuah...

‎Gebyar 10 Muharram, Warga Parungkuda Kencang Suarakan Aksi Bela Pelestina ‎

SUKABUMI- BIDIK-KASUSNEWS.COM– Suasana penuh semangat dan kebersamaan terasa kental dalam peringatan Gebyar 10 Muharram yang diselenggarakan...

Tim Bola Voli Jatema Anakasuhan SQUAD NUSANTARA DPC Jepara Raih Juara 1 di Kapolres Cup 2025

JATENG:Bidik-kasusnews.com Jepara, 6 Juli 2025 – Prestasi membanggakan kembali ditorehkan oleh Tim Bola Voli Jatema di bawah binaan SQUAD NUSANTARA...

Polda Jateng Gelar Street Boxing Event 2025, Angkat Sportivitas Pemuda dan Redam Kekerasan Jalanan

JATENG – Bidik-Kasusnews.com Kab. Semarang | Dalam semangat memeriahkan Hari Bhayangkara ke-79, Kepolisian Daerah Jawa Tengah hari ini menggelar...

Kapolsek Cikijing Pimpin Apel dan Pelaksanaan KRYD Gabungan Zona 5 Di Wilayah Hukum Polsek Cikijing

Majalengka Bidik-kasusnews.com,. Gabungan Polsek Zona 5 terdiri dari Polsek Cikijing, Polsek Cingambul, Polsek Bantarujeg, Polsek Malausma dan Polsek...

Polres Majalengka Secara Rutin Patroli KRYD, Jaga Kondusifias Malam Minggu

Majalengka Bidik-kasusnews.com,.Polres Majalengka Polda Jabar olsek melaksanakan Patroli Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) secara terpusat pada...

Hotel Augusta Dukung Kegiatan Olahraga pada Peringatan HUT Bhayangkara ke-79 ‎

SUKABUMI – BIDIK-KASUSNEWS.COM– Dalam rangka memeriahkan HUT Bhayangkara ke-79, Hotel Augusta Sukabumi memberikan dukungan penuh terhadap sejumlah...

Srikandi Squad Nusantara Jepara Salurkan Bantuan Sosial untuk Warga Kaliaman Kembang

JATENG:Bidik-kasusnews.com Jepara, 6 Juli 2025 – Komitmen dalam menebar kebaikan dan kepedulian terhadap sesama kembali ditunjukkan oleh DPC Srikandi...