Hari Pertama Bertugas, Kapolres Majalengka Cek Ruang Pelayanan Hingga Ruang Tahanan

Majalengka, Bidik-kasusnews.com – Kapolres Majalengka AKBP Willy Andrian langsung tancap gas. Pada hari pertama kedatangannya, AKBP Willy Andrian langsung memberikan arahan penting kepada para personelnya.

Tidak sampai di situ, AKBP Willy Andrian juga langsung turun guna memeriksa pelayanan SPKT, SKCK, tilang, laka, ruangan bagian, satuan dan ruang tahanan di Mapolres Majalengka, Kamis (10/4/2015).

Menurutnya, langkah ini sebagai salah satu upaya untuk memastikan pelayanan yang baik dari pihak kepolisian kepada masyarakat. “Dalam pelaksanaan tugas, personel polisi harus bertanggungjawab. Layani masyarakat dengan baik dan humanis,” kata AKBP Willy Andrian.

Kapolres turut menekankan penegakan hukum yang professional. Disertai pula dengan Tingkat kedisiplinan yang baik dalam penampilan maupun pelaksanaan tugas.

“Kebersihan Mako, khususnya di kantor bagian, satuan dan seksi termasuk kamar mandi menjadi fokus untuk menciptakan lingkungan yang bersih dan nyaman,” ucapnya.

Tanggung jawab terhadap tugas juga ditekankan sebagai hal dasar yang harus dilakukan oleh seluruh personel.

Kapolres juga berpesan pada para personel agar berhati-hati dan selalu menjaga kesehatan. “Syukuri apa yang ada dan kita dapati. Rezeki bukan hanya soal uang, namun juga kesehatan dan lingkungan kerja yang baik,” tandasnya.

Asep Rusliman

Follow Us On

Trending Now​

Squad Nusantara DPC Jepara Siapkan 20 Petarung Hadapi Praporprov Jateng 2025

JATENG:Bidik-kasusnews.com Jepara –18-April-2025 Semangat juang dan tekad tinggi ditunjukkan para...

Kejagung Periksa 3 Saksi Terkait Dugaan Suap di PN Jakarta Pusat, Termasuk Istri Tersangka

Jakarta, Bidik-kasusnews.com – Kejaksaan Agung Republik Indonesia terus mendalami kasus dugaan...

Ratusan Personel Polres Jepara Diterjunkan Amankan Peringatan Wafat Isa Almasih

JATENG:Bidik-kasusnews.com Jepara – 18-April-2025 Polres Jepara | Dalam rangka peringatan...

“Jumat Berbagi”: Arhanud 6/BAY Hadirkan Kepedulian Nyata di Tengah Warga Tanjung Priok

Jakarta Utara, Bidik-kasusnews.com – Kepedulian terhadap sesama bukan sekadar slogan bagi prajurit...

Prajurit Arhanud 6/BAY Siaga Penuh Jelang Paskah: Loyalitas dan Disiplin Jadi Sorotan

Jakarta, Bidik-kasusnews.com – Dalam rangka menyambut perayaan Hari Raya Paskah dan menjaga...

Sidang Lanjutan Dugaan Korupsi KUR Tanpa Agunan Digelar di Pengadilan Tipikor Semarang

JATENG:Bidik-kasusnews.com Semarang, 17 April 2025 – Jaksa Penuntut Umum (JPU) dari Kejaksaan Negeri...

Recent Post​

Squad Nusantara DPC Jepara Siapkan 20 Petarung Hadapi Praporprov Jateng 2025

JATENG:Bidik-kasusnews.com Jepara –18-April-2025 Semangat juang dan tekad tinggi ditunjukkan para petarung muda dari Squad Nusantara Jepara menjelang...

Kejagung Periksa 3 Saksi Terkait Dugaan Suap di PN Jakarta Pusat, Termasuk Istri Tersangka

Jakarta, Bidik-kasusnews.com – Kejaksaan Agung Republik Indonesia terus mendalami kasus dugaan korupsi yang menyeret nama-nama penting dalam lingkup...

Ratusan Personel Polres Jepara Diterjunkan Amankan Peringatan Wafat Isa Almasih

JATENG:Bidik-kasusnews.com Jepara – 18-April-2025 Polres Jepara | Dalam rangka peringatan wafat Isa Almasih, gereja-gereja di Kabupaten Jepara...

“Jumat Berbagi”: Arhanud 6/BAY Hadirkan Kepedulian Nyata di Tengah Warga Tanjung Priok

Jakarta Utara, Bidik-kasusnews.com – Kepedulian terhadap sesama bukan sekadar slogan bagi prajurit Batalyon Arhanud 6/BAY. Melalui program rutin...

Prajurit Arhanud 6/BAY Siaga Penuh Jelang Paskah: Loyalitas dan Disiplin Jadi Sorotan

Jakarta, Bidik-kasusnews.com – Dalam rangka menyambut perayaan Hari Raya Paskah dan menjaga stabilitas wilayah, Batalyon Arhanud 6/BAY menggelar Apel...

Sidang Lanjutan Dugaan Korupsi KUR Tanpa Agunan Digelar di Pengadilan Tipikor Semarang

JATENG:Bidik-kasusnews.com Semarang, 17 April 2025 – Jaksa Penuntut Umum (JPU) dari Kejaksaan Negeri Jepara kembali melanjutkan proses hukum dalam...

Kapolres Majalengka AKBP Willy Andrian Pimpin Upacara Hari Kesadaran Nasional Tingkat Polres Majalengka

Majalengka, Bidik-kasusnews.com – Kepala Kepolisian Resor Majalengka AKBP Willy Andrian,S.H.S.I.K.,M.H memimpin langsung kegiatan Upacara Hari...

Polresta Cirebon Gelar Upacara Hari Kesadaran Nasional Tahun 2025

Cirebon, Bidik-kasusnews.com – Polresta Cirebon menggelar Upacara Hari Kesadaran Nasional yang berlangsung khidmat di Lapangan Apel Mapolresta...

DPRD KABUPATEN SUKABUMI SETUJUI RAPERDA TENTANG PAJAK DAERAH DAN RETRIBUSI DAERAH

Sukabumi-Bidik-Kasusnews.com – DPRD Kabupaten Sukabumi menggelar Rapat Paripurna agenda Persetujuan Bersama terhadap Raperda tentang Perubahan...