Hadiri Sedekah Laut,Sudewo Dukung Sektor Perikanan dan Benahi Infrastruktur TPI

JATENG: Bidik-Kasusnwes.com PATI:Bertempat di Tempat Pelelangan Ikan (TPI) Unit II, Desa Bajomulyo, Kecamatan Juwana, Bupati Pati Sudewo, Minggu (13/4/2025), menghadiri acara sedekah laut.

Acara ini juga dihadiri oleh Wakil Bupati Pati, Forkopimda, Ketua Komisi B DPRD Kabupaten Pati, Kepala OPD terkait, Forkopimcam Juwana, Plt. Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten Pati, para Kepala Desa se-Kecamatan Juwana, Kepala TPI, serta para tokoh masyarakat dan pelaku sektor perikanan.

Dalam wawancara, Sudewo menyampaikan bahwa kehadirannya bukan hanya sebagai bentuk penghormatan terhadap budaya lokal, tetapi juga sebagai wujud dukungan nyata terhadap sektor perikanan yang selama ini menjadi andalan Kabupaten Pati.

“Kali ini saya ikut datang dan ikut mendoakan agar Allah SWT memberi keberkahan bagi nelayan, agar tahun ini hasil laut melimpah, harga bagus, dan pemasaran lancar,” ujarnya.

Lebih lanjut, Bupati menyampaikan sejumlah rencana strategis untuk mendukung keberlangsungan dan kemajuan sektor perikanan.

Ia mengungkapkan bahwa proses pelebaran sungai akan segera dikoordinasikan dengan Kementerian PUPR, sedangkan penataan fasilitas TPI akan terus ditingkatkan agar lebih representatif dan bersih.

“TPI harus memiliki sarana dan prasarana yang memadai. Pelayanan kepada nelayan harus nyaman, sistem lelang baik tertutup maupun terbuka harus berjalan adil, serta retribusinya sesuai dengan Perda. Semua ini penting agar PAD meningkat dan pembangunan daerah berjalan lebih maksimal,” jelasnya.

Sudewo juga mengatakan bahwa perhatian juga diberikan pada aspek infrastruktur. Menurutnya jalan keluar-masuk ke kawasan TPI yang selama ini dikeluhkan masyarakat nelayan akan segera diperbaiki dengan konstruksi cor beton sepanjang 1,1 kilometer.

Tak hanya itu, imbuhnya, jalan menuju tambat kapal yang mengalami kerusakan parah sepanjang lebih dari 100 meter pun telah dianggarkan untuk diperbaiki tahun ini.(Kasnadi)

April 25, 2025

TRENDING

Facebook
Twitter
WhatsApp
Telegram
X

What's New​

Follow Us On

Trending Now​

Tiga Kameramen JakTV Diperiksa Kejaksaan Agung Terkait Dugaan Perintangan Penanganan Kasus Korupsi

Jakarta, Bidik-Kasusnews.com – Kejaksaan Agung terus mengembangkan penyidikan terhadap dugaan tindak...

Dewan Pers Desak Kejagung Alihkan Penahanan Direktur Pemberitaan JakTV untuk Kepentingan Pemeriksaan

Jakarta, Bidik-Kasusnews.com – Dewan Pers menyatakan keprihatinannya atas penetapan Direktur...

Sarasehan Kapolda Jateng Dengan Serikat Buruh; Komitmen Wujudkan May Day 2025 Kondusif

JATENG:Bidik-kasusnews.com Polda Jateng-Kota Semarang | Menyambut peringatan Hari Buruh...

SPJ Dana BOS SMPN 1 Tengahtani Tak Kunjung Diperlihatkan, Sanksi Kepegawaian Mengintai

Cirebon – bidik-kasusnews.com -Transparansi penggunaan Dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS)...

Bentuk Kesiapsiagaan, Polres Majalengka Rutin Latihan Dalmas

Majalengka Bidik-kasusnews.com -, Sebagai bentuk kesiapsiagaan dan antisipasi potensi unjuk rasa...

Recent Post​

Tiga Kameramen JakTV Diperiksa Kejaksaan Agung Terkait Dugaan Perintangan Penanganan Kasus Korupsi

Jakarta, Bidik-Kasusnews.com – Kejaksaan Agung terus mengembangkan penyidikan terhadap dugaan tindak pidana perintangan terhadap proses hukum dalam...

Dewan Pers Desak Kejagung Alihkan Penahanan Direktur Pemberitaan JakTV untuk Kepentingan Pemeriksaan

Jakarta, Bidik-Kasusnews.com – Dewan Pers menyatakan keprihatinannya atas penetapan Direktur Pemberitaan JakTV, Tian Bahtiar, sebagai tersangka dalam...

Sarasehan Kapolda Jateng Dengan Serikat Buruh; Komitmen Wujudkan May Day 2025 Kondusif

JATENG:Bidik-kasusnews.com Polda Jateng-Kota Semarang | Menyambut peringatan Hari Buruh Internasional atau May Day 2025, Polda Jawa Tengah menggelar...

SPJ Dana BOS SMPN 1 Tengahtani Tak Kunjung Diperlihatkan, Sanksi Kepegawaian Mengintai

Cirebon – bidik-kasusnews.com -Transparansi penggunaan Dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) kembali menjadi sorotan. Kali ini, sorotan tertuju pada...

Wagub Kalbar Krisantus,DiDampingi Kasi Penetapan Samsat Suryo Andi Prabowo Mengapresiasi Wagub Atas Peningkatan Pajak Daerah

Mabesnews.com,Melawi Kalimantan Barat Untuk pertama kalinya sejak dilantik oleh Presiden Prabowo Subianto pada tanggal 20 Pebruari 2025, Wakil...

Bentuk Kesiapsiagaan, Polres Majalengka Rutin Latihan Dalmas

Majalengka Bidik-kasusnews.com -, Sebagai bentuk kesiapsiagaan dan antisipasi potensi unjuk rasa menjelang Hari Buruh Internasional (May Day)...

Hadirkan Kehangatan Usai Sholat Jumat, Kapolres HSU Gelar Aksi “Jumat Berbagi” di Desa Muara Tapus

Amuntai, Bidik-Kasusnews.com– Dalam upaya mempererat sinergi antara Polri dan masyarakat, Polres Hulu Sungai Utara (HSU) menggelar kegiatan sosial...

Semangat OTDA ke-29, Bupati dan DPRD Dorong Sinergi Daerah-Pusat Menuju Indonesia Emas

Sukabumi, Bidik-Kasusnews.com – Peringatan Hari Otonomi Daerah (OTDA) ke-29 Tingkat Kabupaten Sukabumi berlangsung khidmat di halaman...

Satres Narkoba Polresta Cirebon Ungkap Kasus Peredaran Obat Keras Tanpa Izin Di Gunung Jati

Cirebon Bidik-kasusnews.com –Satuan Reserse Narkoba Polresta Cirebon kembali menunjukkan komitmennya dalam memberantas peredaran obat-obatan terlarang...